Gusi Bengkak

Written by Unknown on Kamis, 10 Januari 2013 at 15.49


Gusi Bengkak? Mungkin anda pernah mengalaminya. Pembengkakan pada gusi yang menyebabkan rasa sakit pada gusi ini dinamakanGingivitis, yaitu kondisi gusi ke-merahan, bengkak atau tampak lebih "gemuk" dan tampak mengkilat, mudah berdarah secara spontan atau saat menyikat gigi, dan sering kali terjadi bersamaan dengan akumulasi tartar atau kalkulus (karang gigi) di sekitar permukaan gigi yang berbatasan dengan gusi.

Penyebab gusi bengkak umumnya dikarenakan adanya bakteri pada plak yang menginfeksi jaringan gigi, sehingga menyebabkan infeksi pada gigi dan membuat gusi bengkak, kemerahan, mudah berdarah, dan sakit. Pada kasus lanjut akhirnya gigi menjadi goyang bahkan lepas.

Untuk mengobati gigi bengkak secara tradisional, berikut beberapa cara yang bisa anda lakukan:

Campurkan garam dalam air hangat. Gunakan campuran tersebut untuk berkumur. Setelah berkumur dengan air garam, bilas mulut dengan air putih.

Obat Tradisional Gusi Bengkak Ke-2
Terapkan minyak cengkeh pada gusi yang bengkak dengan sedikit lada hitam untuk membantu meredakan rasa sakit pada gusi.

Itulah cara alami untuk mengatasi/ mengobati gusi bengkak

0 Responses to "Gusi Bengkak"

Diberdayakan oleh Blogger.

About the author

This is the area where you will put in information about who you are, your experience blogging, and what your blog is about. You aren't limited, however, to just putting a biography. You can put whatever you please.