
Penyakit cacar air disebabkan oleh virus yang menyerang tubuh kemudian menginfeksi bagian tubuh dan ditunjukkan dengan gejala timbulnya bengkak - bengkak pada tubuh yang di dalamnnya terdapat air. Bintil - bintil tersebut akan terasa gatal terutama jika tubuh berkeringat.
Penyakit cacar air merupakan penyakit yang menular karena disebabkan oleh virus tetapi jika sudah pernah terserang maka tubuh sudah menjadi kebal terhadap seragan infeksi virus ini. Masa inkubasi virus ini adalah selama dua minggu.
0 Responses to "Kilas Penyakit"
Posting Komentar